
indonesia
Diskusi: Budaya curang dalam Ujian
Ada banyak trik dalam mencontek, kerjasama, dan budaya curang dalam ujian lainnya. Artikel ini membahas dan membuka ruang diskusi terkait fenomena ini. Halo guys, gak terasa pelaksanaan UN tingkat SMA dan sederajat udah berlalu. Bagi kamu yang sekarang duduk di bangku SMP dan SD, berarti masih harus berjuang mempersiapkan UN