
daur ulang
Daur Ulang Sampah Menjadi Wayang
Bapak/Ibu pasti sering mendengar istilah daur ulang. Daur ulang atau recycle adalah sebuah pemrosesan kembali bahan bekas menjadi produk baru. Berbeda dengan pemanfaatan ulang atau reuse, daur ulang membutuhkan suatu proses di dalamnya untuk menghasilkan barang baru yang kemudian dapat digunakan kembali. Tentunya, tujuan utama dari kegiatan daur ulang