menjadi perfeksionis

Kenalan Sama Perfeksionis Lewat Serial Komik Psikologi

Ingin menjadi perfect gak ada salahnya loh. Kalau kamu pernah main Sims 1/2/3/4 yang mana aja deh, pasti karakter perfeksionis dideskripsikan sebagai karakter yang akan menghasilkan karya-karya yang lebih baik dari biasanya dan lebih teliti saat bekerja.

Tapi down side nya para karakter Sims itu – berlaku juga dengan orang ya – akan merasa sedih atau kesal saat yang dia inginkan tidak tercapai.

Tapi tunggu dulu, kalau kamu merupakan perfeksionis atau kenal dengan seorang yang seperti itu, yuk kita lihat-lihat komik yang dibuat oleh Kak @wantja untuk lebih mengenal cara menjadi perfectionist yang perfect.

Komik Tentang Menjadi Perfeksionis

[Best_Wordpress_Gallery id=”18″ gal_title=”Perfeksionis”]

Tuh kan, perfeksionis tidak sepenuhnya negatif seperti yang orang-orang pikirkan. Ternyata ini adalah hal yang bisa kita kendalikan. Dimulai dari yang biasanya “berkompetisi” dengan orang lain, diubah mind set nya menjadi berkompetisi dengan masa lalu kita sendiri.

Selain itu perbanyak refleksi, dan memaksimalkan yang bisa kita lakukan  bukan mengontrol segala sesuatu.

perfeksionis
Keinginan untuk jadi perfect bisa menjadi berkah, lho!

Nah, kalau kamu merasa komik singkat tentang mental health seperti ini membantu kamu lebih mengenal dirimu dan sekitarmu, yuk kunjungi IG Kak @wantja untuk belajar lebih banyak!

Kalau kamu juga merasa konten ini bermanfaat, jangan lupa share ke teman-temanmu, ya! Sampai jumpa di episode berikutnya!

psikologi kebiasaan pelajar
Pelajari berbagai issue seputar psikologi lewat link di bawah.

Baca Juga Artikel Komik Psikologi Lainnya

Komik: Berkenalan Dengan Ghosting

Komik: Mengenal Emotional Sponge

Komik: Berkenalan dengan Gaslighting

Komik: Berkenalan dengan Bipolar Disorder

Komik: Berkenalan Dengan Self-Blaming atau Menyalahkan Diri Sendiri

Bagikan Artikel Ini!